"Karunia terbaik yang diperoleh seorang mukmin setelah ketaatan kepada Allah adalah mendapatkan (menikahi) wanita ideal (wanita shalihah)." (HR. Ibnu Majah)
Dunia adalah perhiasan, perhiasan dunia yang terbaik adalah Wanita yang solehah.
Wanita shalihah adalah dambaan setiap laki-laki
Wanita shalihah ibarat bulan yang mampu menerangi jagat raya
Senyumnya menyejukkan hati
Yang senan tiasa memberikan kesegaran
Pada padang yang tandus dan gersang
Sorot matanya mencerminkan kebeningan hatinya
Langkahnya lurus tidak tergoyahkan
Oleh kencangnya badai zaman
Wanita shalihah tidak dinilai dari cantik secara fisik,
Tetapi cantik pula hatinya
serta mampu menjadikan suaminya serasa hidup di surga
dan membawa anak-anaknya kepada keselamatan
Menjadikan rumahnya baiti jannati
serta membawa lingkungannya menuju baldatun thayyibatun warabbun ghafuur.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Bersabarlah Selalu ada ujian yang akan menghantarkan kita menuju keberhasilan. apapun itu bentuknya sudah sebaiknya kita menerima dengan leg...
-
Assalamualaikum Warohmatullohi Wabarakatuh Bapak, Ibu Guru Hebat dalam blog ini saya akan menampilkan cara bagaimana membuat presensi o...
-
Cunduk Waktu nu rahayu Datang mangsa nu utama Kiwari sabada rengse Ngolah lautan elmu Tilu taun lamina Seja amit mungkur pileule...
-
Keutamaan Dzikir Mengingat Allah Allah memerintahkan orang yang beriman untuk berzikir (mengingat dan menyebut nama Allah) sebanyak-ba...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar